Category Archives for "Sutta Pitaka"

Digha Nikaya

      Pembagian khotbah-khotbah panjang disusun dalam tiga vagga atau rangkaian. Dalam koleksi yang sama dalam bahasa Cina ada tiga puluh khotbah, yang dua puluh enam di antaranya telah dipersamakan oleh Anesaki dengan versi Pali. Khotbah-khotbah yang dianggap berasal dari para siswa diberi tanda asterik (*). SILAKANDHA-VAGGA (Rangkaian ini berisikan hal mengenai tata susila. […]

Baca selengkapnya...

Kisah Lima Ratus Orang Bhikkhu

Kisah Lima Ratus Orang Bhikkhu Ketika berdiam di Vihara Jetavana, Sang Buddha membabarkan syair kedelapan puluh tiga dari Dhammapada ini, yang merujuk kepada lima ratus orang bhikkhu. Atas permintaan seorang brahmana dari Veranja, Sang Buddha, pada suatu saat, tinggal di Veranja bersama lima ratus orang bhikkhu. Ketika mereka berada di Veranja, sang brahmana lalai untuk […]

Baca selengkapnya...
1 124 125 126