Sangha Bhikkhuni
Terbentuknya Post-Theravãda Sangha Bhikkhuni Dalam Dasa Warsa Terakhir Antara Dilema dan Assumsi Pelecehan Konstitusional Religius Historis (dengan referensi khusus Pali Tipitaka edisi PTS, London) Oleh : W. Indasilo* Sejarah perkembangan agama Buddha mencatat bahwa Sang Buddha dengan tidak secara gegabah menerima dan memberi upasampada kepada kaum wanita untuk menjalani kehidupan sebagai seorang pertapa Buddhis (Bhikkhuni). […]
Baca selengkapnya...